Definisi 'lebur'

Indonesian to Indonesian
?
1 le·bur --> debur
source: kbbi3
adjective
2 1 luluh atau hancur mencair (tt logam yg dipanaskan): baik besi maupun baja -- apabila dipanaskan dl suhu yg tinggi; 2 ki rusak binasa; punah sama sekali: seluruh kampung -- oleh gempa yg dahsyat itu;
sama -- sama binasa, pb
bersahabat sehidup semati;
-- sel Tan terjadinya peleburan antara dua sel dl kultur jaringan dan dihasilkannya sel baru atau hibrida baru; -- tunggal Ek penggabungan dua atau lebih perusahaan sejenis menjadi satu perusahaan;
me·le·bur v 1 menjadikan lebur (luluh); menjadi cair (tt logam): timah ~ pd 332oC; 2 membubarkan diri kemudian bergabung dng yg lain (tt perkumpulan): beberapa partai politik telah ~ menjadi satu;
me·le·bur·kan v 1 menjadikan lebur (luluh); meluluhkan; mencairkan (tt logam): tukang emas itu sedang ~ emas di dl kui; 2 membinasakan; menghancurkan sama sekali: pasukan kita berhasil ~ benteng pertahanan musuh;
~ diri 1 menyatukan (menggabungkan) diri dng yg lain: partai kecil sebaiknya ~ diri ke dl partai yg besar; 2 memasukkan diri ke dl; masuk ke: orang asing yg ~ diri ke dl kebangsaan Indonesia memperoleh hak dan kewajiban yg sama dng warga negara Indonesia lainnya;
ter·le·bur adv telah dilebur;
le·bur·an n sesuatu yg telah dilebur (tt logam yg sejenis, perkumpulan); hasil melebur: ia menuangkan ~ besi itu ke dl cetakan;
pe·le·bur·an n 1 proses, cara, perbuatan melebur; 2 tempat meleburkan (logam dsb)
source: kbbi3
noun
3 ke·le·bur·an ark n lubang yg dalam (untuk menangkap binatang besar dsb); pelubang
source: kbbi3
More Word(s)
melebur, berhimpun, mencair, membaur, berfusi, memadat, meleburkan, meluluhlantakkan, meredam, melumerkan, menghancurkan, menggempur, memadatkan, terlebur, leburan, peleburan, inkorporasi, penyatuan, pencairan, asimilasi, fusi, pemadatan, pemisahan, keleburan, luluh, menyatu, binasa, leleh, larut, padat,
Related Word(s)
keleburan, leburan, melebur, meleburkan, peleburan, terlebur, lebur,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore lebur in SinonimKata.com >