Definisi 'jampi'

Indonesian to Indonesian
noun
1 kata-kata atau kalimat yg dibaca atau diucapkan, dapat mendatangkan daya gaib (untuk mengobati penyakit dsb); mantra;
jam·pi-jam·pi n jampi; mantra;
ber·jam·pi v bermantra; telah dimantrai: kata orang, air ~ itu dapat menyembuhkan segala macam penyakit;
men·jam·pi v mengenakan jampi pd; memantrai: dukun itu sedang ~ air;
men·jam·pi·kan v menjampi;
jam·pi·an n 1 jampi; mantra; 2 telah dijampi; 3 cara menjampi
source: kbbi3
More Word(s)
jampi-jampi, sirep, aji-aji, mantra, pesona, berjampi, menjampi, menyemburi, memesonai, menyihir, mengobati, menghipnosis, menjampikan, jampian, pelintuh, jantur, penawar, sihir,
Related Word(s)
berjampi, jampi-jampi, jampian, menjampi, menjampikan, jampi,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore jampi in SinonimKata.com >